Judul : Cara Menghitung FPB dengan Faktorisasi Prima
link : Cara Menghitung FPB dengan Faktorisasi Prima
Cara Menghitung FPB - Sebelumnya Rumus Matematika Dasar Telah memaparkan Cara Menghitung Rumus FPB dan KPK dengan Menggunakan Pohon Faktor. Selain dengan menggunakan pohon faktor, FPB ataupun KPK dari sebuah bilangan dapat kita cari dengan menggunakan faktorisasi prima. Faktorisasi prima adalah perkalian dari faktor-faktor prima yang dimiliki oleh sebuah bilangan. Pada postingan ini kita akan belajar bagaimana mencari FPB dengan faktorisasi prima, materi mengenai cara mencari KPK akan dibahas pada artikel selanjutnya. Yuk kita simak bersama materi di bawah ini:
Agar kalian lebih mudah dalam memahami konsep faktorisasi prima, maka sebaiknya kita belajar langsung dari contoh soal seperti di bawah ini:
Contoh Soal Cara Menghitung FPB dengan Faktorisasi Prima
Contoh Soal 1
Coba kalian tentukan FPB dari 36, 54, dan 72
Cara Menjawab
Pertama-tama kalian harus melakukan faktorisasi prima terhadap ketiga bilangan yang ada:
Cara Menjawab
Pertama-tama kalian harus melakukan faktorisasi prima terhadap ketiga bilangan yang ada:
Baca Juga
- Contoh Soal Dan Pembahasan Tentang Barisan Dan Deret Aritmatika
- Contoh Soal dan Pembahasan Aritmetika Sosial ( Harga Jual, Harga Beli, Untung, Rugi )
- Contoh Soal Peluang Matematika Beserta Jawabannya
- Contoh Soal dan Pembahasan Barisan Aritmatika
- Materi IPS Kelas 4 SD / MI Semester 1 dan 2 KTSP
- Contoh Soal Luas Lingkaran dan Pembahasannya Lengkap
- Jenis-jenis Bilangan Pecahan dan Contohnya
- Referensi Buku Pelajaran Kurikulum 2013 Kelas 6 SD Tematik
- Contoh Soal dan Pembahasan Sistem Persamaan Linear Dua Variabel
36 = 22 × 32
54 = 2 × 33
72 = 23 × 32
Kita dapat menentukan FPB dari 36, 54, dan 72 dengan cara mengambil bilangan hasil faktorisasi yang nilainya sama kemudian mengalikannya dengan pangkat terendah. Jadi dari soal di atas bilangan pokok yang sama adalah 2 kemudian bilangan berpangkat terendahnya adalah 32 maka FPB dari ketiga bilangan tersebut adalah 2 × 32 = 18
Contoh Soal 2
Tentukan FPB dari 4, 8, dan 12 dengan faktorisasi prima
Cara Menjawab:
Faktorisasi prima dari 4 = 22
Faktorisasi prima dari 8 = 23 = 22 x2
Faktorisasi prima dari 12= 22 x 3
Langsung saja kita ambil bilangan berpangkat terendah yang ada pada hasil faktorisasi prima di atas yaitu 22 . Maka dapat disimpulkan bahwa FPB dari 4, 8, dan 12 adalah 22= 4
Selain dengan faktorisasi prima, kita dapat mengetahui FPB dengan menggunakan pohon faktor. Pembahasan mengenai pohon faktor bisa kalian simak pada artikel Cara Menentukan FPB dan KPK Dengan Menggunakan Pohon Faktor. Sekian penjelasan yang dapat diberikan mengenai Cara Menghitung FPB dengan Faktorisasi Prima. Sampai jumpa lagi di materi selanjutnya.
Mantep kan mas brow artikel :Cara Menghitung FPB dengan Faktorisasi Prima
,.. Cara Menghitung FPB dengan Faktorisasi Prima kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah kalau Blegitchu, sampai jumpa di postingan artikel lainnya Jangan lupa Share yaaa. Kawulo Alit manunggaling Gusti..
Donasi web ini silahkan hubungi aksarakuning@gmail.com, seikhlasnya, yang penting membantu membangun dan mencerdaskan kehidupan bangsa.
Anda sekarang membaca artikel Cara Menghitung FPB dengan Faktorisasi Prima dengan alamat link https://pendidikan-tld.blogspot.com/2015/01/cara-menghitung-fpb-dengan-faktorisasi.html
0 Response to "Cara Menghitung FPB dengan Faktorisasi Prima"
Posting Komentar