Judul : SMP VII: Istilah Dalam Matematika Bilingual
link : SMP VII: Istilah Dalam Matematika Bilingual
Dalam sekolah SBI (Sekolah Bertaraf Internasional) / RSBI (Rintisan Sekolah Bertarf Internasional) telah mulai diperkenalkan istilah-istilah matematika dalam bahasa Inggris.
Berikut istilah-istilah yang dipakai:
Berikut istilah-istilah yang dipakai:
Baca Juga
- Bilangan Bulat = Integers
- Penjumlahan = Addition
- Pengurangan = Subtraction
- Pembagian = Division
- Perkalian = Multiplication
- Sifat asosiatif = associative principle
- Sifat komutatif = Commutative principle
- Sifat komutatif dan asosiatif perkalian = The commutative and associative principle of multiplication
- Sifat distributif perkalian atas penjumlahan dan pengurangan = The distributive principle of multiplication over addition and subtraction
- Sifat distributif kanan pembagian atas penjumlahan dan pengurangan = The right distributive principle of division over addition and subtraction
- Kelipatan persekutuan terkecil (KPK) = Least common multiple
- Faktor persekutuan terbesar (FPB) = Greatest common divisor
- Bilangan pecahan = The rational numbers
- Pecahan-pecahan yang senilai dan tidak senilai = Equality and inequality of rational numbers
- Pecahan campuran = Mixed rational number
- Desimal = Decimals
- Operasi bilangan desimal = The operations of decimals
- Garis bilangan = The number line
- Bentuk baku = Scientific notation
- Bilangan-bilangan pecahan di antara dua bilangan pecahan = The rational numbers between two rational numbers
- Pangkat bilangan = Powers of numbers
- Bentuk aljabar = Algebraic forms
- Aritmatika sosial = Social Arithmetic
- Persamaan linier = Linear equations
- Variabel = Variable
- Pertidaksamaan linier = Linear inequalities
- Pertidaksamaan tiga ruas = Three segments inequalities
- Modulus (Pengayaan) = Enrichment
- Perbandingan = Proportion
- Perbandingan seharga = Direct proportion
- Perbandingan berbalik harga = Inverse proportion
- Garis = lines
- Sudut = Angles
- Derajat = Degrees
- Bangun segi empat = The quadrangles / Quadrilaterals
- Persegi = Square
- Persegi panjang = Rectangle
- Belah ketupat = Rhombus
- Layang-layang = Kite
- Trapesium = Trapezoid
- Jajarangenjang = Parallelograms
- Segitiga = Triangles
- Keliling = Circumference
- Luas = Area
- Sisi = Side
- Sudut dalam = Interior angles
- Himpunan = Sets
- Himpunan semesta = Universal set
- Gabungan himpunan = Union of sets
- Irisan himpunan = Intersection of sets
- Komplemen suatu himpunan = Complement of a set
- Diagram Venn = Venn diagrams
- Himpunan-himpunan yang sama = Equal sets
- Himpunan-himpunan yang ekuivalen = Equivalent sets
- Himpunan-himpunan yang saling lepas (Saling asing) = Disjoint sets
Untuk download vers PDF, klik DISINI
Mantep kan mas brow artikel :SMP VII: Istilah Dalam Matematika Bilingual
,.. SMP VII: Istilah Dalam Matematika Bilingual kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah kalau Blegitchu, sampai jumpa di postingan artikel lainnya Jangan lupa Share yaaa. Kawulo Alit manunggaling Gusti..
Donasi web ini silahkan hubungi aksarakuning@gmail.com, seikhlasnya, yang penting membantu membangun dan mencerdaskan kehidupan bangsa.
Anda sekarang membaca artikel SMP VII: Istilah Dalam Matematika Bilingual dengan alamat link https://pendidikan-tld.blogspot.com/2009/10/smp-vii-istilah-dalam-matematika.html
0 Response to "SMP VII: Istilah Dalam Matematika Bilingual"
Posting Komentar